Tips Memilih Keramik Lantai / Dinding (Ruang Tamu, Dapur, Kamar Mandi)

SitusBangunan.com, pada kesempatan kali ini akan mengulas informasi mengenai Tips Memilih Keramik Lantai / Dinding (Ruang Tamu, Dapur, Kamar Mandi). Semoga informasi yang diberikan bisa bermanfaat bagi rekan-rekan semua. Jika tidak keberatan untuk membagikan ulasan ini, maka tidak ada salahnya jika membagikannya di tombol share yang telah disediakan.

Cara Mudah Memilih Keramik Lantai / Dinding yang Bagus – Ada cukup banyak jenis material yang bisa dipergunakan untuk melapisi permukaan lantai maupun dinding. Selain lantai kayu, vinyl, granit dan marmer, masih ada material bangunan lain yang mana juga umum digunakan untuk melapisi permukaan lantai, salah satunya adalah keramik lantai. Untuk material pelapis dinding pun juga demikian. Dimana keramik juga kerap diaplikasikan sebagai material pelapis dinding selain batu alam dan wallpaper dinding. Adanya pelapis pada bidang permukaan lantai, mungkin juga dimaksudkan agar lantai tersebut bisa tampak lebih menjanjikan sekaligus lebih mudah untuk dibersihkan. Sedangkan untuk pelapisan yang dilakukan pada permukaan dinding, mungkin ditujukan supaya dinding tersebut bisa tampak lebih elegan dan lebih awet.
Tips cara memilih keramik dinding dapur, pasang, lantai, untuk teras, rumah minimalis, sesuai fungsi ruangan, rumah kecil, ukuran keramik lantai rumah minimalis, warna keramik lantai ruang tamu, warna keramik dapur mungil, keramik untuk teras rumah, tangga, model kamar mandi, meja dapur, keramik dinding kamar mandi, desain keramik sederhana kombinasi, merk roman, harga ubin, model / motif keramik lantai terbaru buat rumah yang bagus, baik, harga keramik dinding dapur, jenis keramik dinding yang baik, berkualitas, benar, sempit, murah.
Tips Memilih Keramik Lantai / Dinding (Image Via rumahku.com)
Namun untuk pemasangan keramik pada permukaan dinding atau lantai, sebaiknya juga tidak dilakukan dengan sembarangan. Ada hal-hal yang terbilang perlu untuk dicermati ketika hendak membeli keramik yang mana pada nantinya dipergunakan untuk melapisi bidang-bidang tertentu. Dan adapun salah satu hal yang perlu untuk lebih diperhatikan seperti yang dimaksud tak lain adalah pada pemilihan keramik lantai maupun dinding. Tips cara memilih keramik lantai ataupun dinding, sebaiknya diketahui terlebih dahulu sebelum membeli dan memasang keramik supaya dikemudian hari bisa terhindar dari hal-hal yang cenderung kurang diinginkan. Pemilihan keramik lantai dan dinding dapur hingga kamar mandi, ada baiknya jika dilakukan dengan lebih hati-hati guna memperoleh barang terbaik dengan kualitas yang memuaskan.


Tidak asal memilih keramik dengan harga keramik lantai atau dinding yang relatif tinggi tanpa mengetahui kualitasnya adalah salah satu cara memilih keramik yang baik. Konsultasi dengan tukang bangunan atau pihak yang lebih berpengalaman pada material bangunan yang berupa keramik lantai atau dinding merupakan salah satu tindakan yang sangat tepat ketika hendak memasang keramik pada permukaan lantai maupun dinding kamar mandi, dapur dan lain sebagainya. Terlepas dari itu semua, bagi rekan-rekan yang hendak memasang keramik sebagai pelapis bidang permukaan lantai ataupun dinding, namun masih ragu-ragu lantaran belum mengetahui langkah-langkah yang benar disaat hendak membeli material tersebut, maka tidak ada salahnya jika menyimak beberapa ringkasan informasi mengenai tips cara memilih keramik rumah yang telah dikemas sebagai berikut;

Tips Cara Memilih Keramik Lantai / Dinding Ala bahanmaterial.xyz

I. Menyesuaikan Anggaran & Kebutuhan

Salah satu langkah terbaik dari pemilihan keramik adalah dengan menentukan harga keramik dinding atau lantai yang standard namun berkualitas tinggi. Motif yang tak kalah menarik dengan merek keramik mahal juga menjadi prioritas dari pemilihan. Penerapan hal-hal sedemikian ialah untuk menghemat pengeluaran atau anggaran biaya.

Jika misalnya berkeinginan memasang keramik pada ruang tamu, kamar mandi, dapur atau ruangan lainnya, maka ada baiknya jika memperhitungkan jumlah keramik yang akan dipergunakan. Cara menghitung kebutuhan keramik lantai / dinding, perlu dilakukan agar pada nantinya terhindar dari hal-hal yang kurang diinginkan misalkan kurangnya jumlah keramik yang dibutuhkan.

II. Ukuran & Tonality Dalam Ruangan

Guna mencapai suatu kenyamanan hingga kesan yang lebih elegan pada ruangan, pemilihan tonality dan ukuran keramik tergolong sebagai hal yang terbilang cukup berpengaruh. Untuk memilih warna keramik yang tepat pada suatu ruangan, bisa dilakukan dengan menyesuaikan warna keramik dengan mayoritas warna teraplikasikan pada ruangan tersebut.

III. Pemilihan Toko / Garansi Keramik

Salah satu cara memilih keramik yang baik adalah tidak dengan membelinya pada sembarang toko. Pastikan toko atau tempat pembelian keramik memberikan layanan garansi. Dengan adanya garansi, menjamin setiap pembeli terhadap keramik yang cacat seperti pecah atau retak misalnya.

IV. Memilih Permukaan Keramik

Pemilihan jenis keramik yang sesuai dipergunakan untuk ruangan-ruangan tertentu juga perlu lebih dicermati. Ada beberapa jenis keramik dengan permukaan yang berbeda-beda. Dan adapun untuk jenis-jenis seperti yang dimaksud, diantaranya ialah Glossy (mengkilap), satting (berserat), matte atau bertekstur. Setiap jenis dengan permukaan yang berbeda, sebaiknya diaplikasikan pada bidang yang sesuai.

Untuk pemasang keramik pada kamar mandi, jenis keramik yang sebaiknya dipasang pada ruangan ini adalah keramik yang tidak mempunyai permukaan dengan tekstur mengkilap atau halus. Pasalnya, lantai yang ada pada kamar mandi nantinya akan sering tergenang air. Jika pemilihan keramik pada kamar mandi kurang sesuai, maka permukaan akan menjadi licin sehingga berisiko menyebabkan terpeleset.